April 2018

[TIPS] Problem Kamailio “contact uri is too long”

Suatu hari saya menemukan masalah Mobile Dialer tidak dapat register ke SIP server kecuali port SIP client diganti ke 5060. Saya pikir firewall SIP server memblokir akses SIP port ke client dari server. Tapi ternyata, saya mendapati error di SIP server sebagai berikut: kamailio[7968]: WARNING: registrar [sip_msg.c:194]: check_contacts(): contact uri is too long: [sip:021xxxxxxxx@11.2.33.444:48573;app-id=123412341234;pn-type=firebase;pn-tok=fnszKs2QQoA:AbCdEfGHIJkLmNoPQRsTuVwXyZ_xxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxx;pn-silent=1;transport=udp] Secara …

[TIPS] Problem Kamailio “contact uri is too long” Read More »

[Tips] Windows 10 Tersambung ke Internet Tapi Tidak Bisa Browsing

Memang sudah ndak bisa lepas dari Windows sih, jadi beberapa pekerjaan perlu digarap dengan aplikasi di bawah OS satu ini walaupun sudah mulai sering ake Ubuntu. Sampe suatu saat entah kenapa tidak bisa browsing sama sekali sementara kegiatan remote ssh, icmp ping, resolve dns, email OutLook masih bisa berjalan dengan lancar. Sampe akhirnya ketemu cara …

[Tips] Windows 10 Tersambung ke Internet Tapi Tidak Bisa Browsing Read More »

Transcoding G711 ke Opus di Kazoo

Tempo hari kantor kedatangan tamu dari Aarenet. Mereka memperesentasikan layanan UC yang bisa mereka sediakan untuk level provider. Platform yang mereka gunakan buatan sendiri yang didevelop dari tahun 2004 – 2009, tanpa jualan dulu. Hasilnya juga ndak main-main. Menarik lah pokoknya. Kelak kalo punya ITSP sendiri mungkin kepikiran pakai produk mereka, terutama kalo sudah males …

Transcoding G711 ke Opus di Kazoo Read More »